oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Agu 20, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Warga Desa petir Kecamatan Purwanegara kembali bergembira. Setelah tahun lalu dibangun jalan cor hingga Dusun Kayubima, kini giliran Petir-Krinjing yang sedang digarap. Mendampingi Bupati Budhi Sarwono meninjau proses pembangunan di ruas jalur...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Jul 9, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Pembangunan Jembatan Plipiran yang menghubungkan Desa Limbangan Kecamatan Madukara dengan Desa Larangan Kecamatan Pagentan terus dikebut. Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono, Jumat (9/7/2021) kembali meninjau progres pembangunannya, yang kini telah...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Jun 6, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono, menargetkan pembangunan jalan dari Desa Plorengan, Kecamatan Kalibening, menuju perbatasan Kabupaten Pekalongan di Desa Desa Simega Kecamatan Petungkriyono, selesai Nopember tahun ini. Bupati Budhi Sarwono,...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Mei 4, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Ruas jalan Pucang – Jenggawur ditarget sebelum lebaran bisa dibuka untuk lalu lintas umum. Jalan beton sepanjang hampir 2 kilometer dengan lebar 7 meter, itu dibangun dengan ketebalan 40 sentimeter, sehingga kokoh dan mantap. “Pekerjaan utama...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Apr 22, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Ruas jalan Pucang – Jenggawur mulai dibangun dengan konstruksi rigid beton. Dengan panjang jalan mencapai 1500 meter, lebar 7 m dan ketebalan lebih dari 30 sentimeter, telah tampak jalan tersebut nantinya tebal dan mantap. Bupati Budhi Sarwono...