PROFIL BUPATI KABUPATEN BANJARNEGARA
Nama : dr. Amalia Desiana
TTL : Banjarnegara, 1 Desember 1988
Jabatan : Bupati Banjarnegara Periode 2025-2030
Agama : Islam
Alamat : Jl. DI Pandjaitan No. 1 RT 01 RW 07 Banjarnegara
Riwayat Jabatan
- Dokter Umum RSUD Hj Anna Lasmanah (2013-2013)
- Dokter Umum Puskesmas Susukan (2013-2013
- Anggota DPRD Kab. Banjarnegara (2014-2019)
- Anggota DPRD Kab. Banjarnegara (2019-2024)
- Ketua PMI Banjarnegara (2020-2025)
- Ketua PMI Banjarnegara (2025-2030)
- Deputi PAN RB DPP Partai Demokrat (2025-2030)
Riwayat Pendidikan
- SDN 1 Sukra Indramayu
- SMP Bunda Maria Pamanukan Subang
- SMA N 4 Purwokerto
- S1 Kedokteran UNSOED Purwokerto
BERITA BUPATI
Kuda Kepang Banjarnegara Pentas di Kota Tua Jakarta
Kesenian Kuda Kepang Banjarnegara pentas di halaman Taman Fatahillah, kawasan Kota Tua Jakarta Barat, Minggu siang, 19 Maret 2023. Selain atraksi kesenian rakyat kuda kepang, Gelar Budaya bertajuk Pentas Seni ‘Aswa Nawa’, juga diramaikan dengan pameran...
Juni 2023, Pemkab Banjarnegara Targetkan ODF 100 Persen
BANJARNEGARA -Â Pemerintah Kabupaten Banjarnegara menargetkan 100% Open Defecation Free (ODF) atau stop buang air besar sembarangan di bulan Juni 2023. Pj Bupati Banjarnegara, Tri Harso Widirahmanto mengatakan, capaian ODF di Kabupaten Banjarnegara sampai bulan Maret...
Satpol PP, Satlimmas dan Damkar Jadi Bagian Penting Dukung Pertumbuhan Ekonomi di Daerah
BANJARNEGARA - eberadaan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) dan Pemadam Kebakaran (Damkar) menjadi bagian penting dalam mendukung pertumbuhan ekonomi di daerah. Hal tersebut disampaikan Pj Bupati Banjarnegara, Tri Harso...
Peringatan Harlah Muslimat NU Ke-77, Jaga Aswaja Teguhkan Bangsa
BANJARNEGARA – Ribuan warga nahdliyin khususnya ibu-ibu anggota Muslimat NU, memperingati hari lahir (harlah) Muslimat NU ke-77 di Pendapa Dipayudha Adhigraha Banjarnegara, Minggu (5/3/2023). Turut hadir dalam kegiatan ini Penjabat Bupati Banjarnegara Tri Harso...
Petinju Banjarnegara Borong Piala pada Kejuaraan Tinju Amatir Jawa Tengah
BANJANEGARA - Para petinju Banjarnegara mendominasi juara dalam gelaran Tinju Amatir Piala Bupati Banjarnegara, yang diikuti para petinju terbaik dari Jawa Tengah. Ajang bergengsi tersebut diselenggarakan selama empat hari di alun-alun Banjarnegara, dan berakhir pada...
SPAB Kali Ori Sigaluh Bisa Produksi Air Bersih 100 Liter per Detik
BANJARNEGARAÂ - Setelah melewati proses pembangunan dan instalasi, Sistem Penyediaan Air Baku (SPAB) Kali Ori, diresmikan penggunaaanya, Selasa (2/3/2023) di kompleks SPAB Kali Ori di Desa Prigi Kecamatan Sigaluh Banjarnegara. Persemian ditandai dengan penandatangan...





