oleh Bidang Infokom Dinkominfo | Sep 10, 2025 | Berita, BERITA TERBARU, Berita utama
BANJARNEGARA – Bupati Banjarnegara dr. Amalia melepas keberangkatan 334 atlet dan official kontingen Pekan Olahraga dan Seni Ma’arif (PORSEMA) XIII PCLP Ma,arif NU Banjarnegara pada Rabu (10/9/2025) di Pendapa Kabupaten Dipayuda Adigraha. Pada ajang PORSEMA Ke XIII...
oleh Bidang Infokom Dinkominfo | Sep 10, 2025 | Berita, BERITA TERBARU, Berita utama
BANJARNEGARA – Doa bersama dan pengajian dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW diselenggarakan di Masjid Al-Makmur, kompleks Polres Banjarnegara, Rabu (10/9/2025). Acara dihadiri oleh jajaran Forkopimda, organisasi masyarakat, mahasiswa, hingga komunitas...
oleh Bidang Infokom Dinkominfo | Sep 9, 2025 | Berita, BERITA TERBARU, Berita utama
Banjarnegara – 10 Pemuda yang tergabung dalam 10 Pemuda Banjarnegara bersuara mendatangi Gedung DPRD Banjarnegara pada Senin (8/9/2025). Kehadiran mereka bertujuan untuk menggelar audiensi dengan DPRD Banjarnegara terkait dengan kondisi sosial, ekonomi, Pendidikan...
oleh Bidang Infokom Dinkominfo | Sep 6, 2025 | Berita, BERITA TERBARU, Berita utama
BANJARNEGARA – Wakil Bupati Banjarnegara Wakhid Jumali L.c hadir dan membuka Halaqoh Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Banjarnegara bertempat di gedung PGRI. Sabtu (6/9/2025). Turut hadir dalam acara tersebut Sekretaris Daerah Banjarnegara Drs Indarto...
oleh Bidang Infokom Dinkominfo | Sep 3, 2025 | Berita, BERITA TERBARU, Berita utama
Bupati Banjarnegara, dr. Amalia Desiana, didampingi Kepala BKD dan Kepala Bakesbangpol Banjarnegara, menghadiri Konferensi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Banjarnegara Masa Bakti ke-XXIII Tahun 2025. Acara tersebut diselenggarakan di Aula Gedung...
oleh Bidang Infokom Dinkominfo | Sep 3, 2025 | Bencana, Berita, BERITA TERBARU
BANJARNEGARA – Badan Pengawas Pemilu (BAWASLU) Kabupaten Banjarnegara melaksanakan kegiatan Penguatan Kelembagaan Pemilu bersama Mitra Kerja yang berlangsung di Fox Harris Hotel dan Convention Banjarnegara, Rabu (3/9/2025). Hadir dalam kegiatan tersebut Wakil...