oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Sep 22, 2020 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono bersama Dandim 0704/Banjarnegara Letkol Arh Sujeidi Faisal, S.T., M.Han resmi membuka kegiatan TMMD Manunggal Sengkuyung Tahap III tahun 2020, di Desa Dawuhan Kecamatan Madukara Kabupaten Banjarnegara, Selasa...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Sep 21, 2020 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono, melantik 2 pejabat pimpinan tinggi pratama (eselon II) dan 13 jabatan fungsional di lingkungan Pemkab Banjarnegara. Pelantikan berlangsung di ruang Pringgitan Pendapa Dipayuda hari ini, Senin, (21/9/2020). Dalam...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Sep 20, 2020 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Kementrian Pertanian RI membagikan bantuan berupa alat mesin pertanian (alsintan) dan paket program Gemarikan kepada masyarakat dan penerima manfaat di Kabupaten Banjarnegara. Bantuan tersebut telah diserahkan secara simbolis di Pendapa Dipayuda,...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Sep 19, 2020 | Berita OPD, Bupati
BANJARNEGARA – Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono berharap agar Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) mampu menjadi pengawal tegaknya ideologi Pancasila serta menguatkan komitmen cinta NKRI. Harapan Bupati tersebut disampaikan pada acara tasyakuran...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Sep 18, 2020 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Banjarnegara menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) APBD perubahan Kabupaten Banjarnegara Tahun Anggaran 2020. Persetujuan atas Raperda ini tercermin dalam Rapat paripurna DPRD Kabupaten...