oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Agu 13, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Wajah Ny AM (45 th) masih datar. Tatap matanya kosong, ketika Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono, menyambanginya di rumah sederhana milik orang tuanya, Desa Simbang RT 04 RW 02 Kecamatan Mandiraja pada Jumat (13/8/2021). Dengan sentuhan...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Agu 13, 2021 | Berita, Wakil Bupati
BANJARNEGARA – Wakil Bupati Banjarnegara, Syamsudin membuka kegiatan Forum Group Discussion (FGD) di Aula Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Banjarnegara, Jumat, (13/8). Dalam kesempatan ini Wabup Syamsudin menyampaikan apresiasi kepada Dinkes Banjarnegara...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Agu 12, 2021 | Berita, Berita OPD
BANJARNEGARA – Disperindagkop UKM bekerja sama dengan pihak pengembang menyelenggarakan Bimbingan Teknis (bimtek) entry data untuk kegiatan pemantauan harga kebutuhan pokok masyarakat secara digital. Bimtek yang diselenggarakan di Aula Abdi Praja, Setda Lantai...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Agu 12, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono, Kamis (12/8/2021) mengajak sarapan pagi bersama warga Panti Sosial Pamardi Raharjo, Pucang, Banjarnegara. Budhi Sarwono, bersama Sekda Indarto, tanpa canggung mengajak warga panti makan bersama dengan lauk...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Agu 12, 2021 | Berita, Berita OPD
BANJARNEGARA – Mulai awal bulan September 2021 masyarakat Banjarnegara bisa menggunakan layanan antar KTP elektronik (KTP-el) dengan sistem Cash On Delivery (COD). Layanan ini diluncurkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dindukcapil) Kabupaten...
oleh Dinas Komunikasi dan Informatika | Agu 10, 2021 | Berita, Bupati
BANJARNEGARA – Wajah Ny Jemiyah (60 th) sedikit berbinar. Meski punya gangguan mata permanen, wanita sepuh warga Desa Karangkemiri Kecamatan Wanadadi ini tahu dirinya baru saja menerima uang Jaring Pengaman Sosial (JPS) sebesar Rp 300 ribu yang diberikan Bupati...